Tugu Kopiah Mas
Tugu Pepadun
Mambang Linau
(Cerita Rakyat Daerah Riau) Alkisah, di daerah Bengkalis ada seorang bujang yatim piatu bernama Enok. Untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari Enok bekerja sebagai pencari kayu bakar di hutan. Suatu ketika, ketika sedang berada di dalam hutan dia berjumpa dengan seekor ular berbisa berukuran cukup besar. Sang ular yang merasa terusik oleh kedatangan...
Aci Sorok
(Permainan Tradisional Malaysia) Aci sorok atau sorok-sorok adalah sebutan orang Melayu di Malaysia bagi sebuah permainan yang di Indonesia biasa disebut sebagai petak umpet atau sembunyi induk. Permainan ini umumnya dilakukan di area yang cukup luas dengan jumlah pemain tidak dibatasi. Adapun peralatan yang digunakan dapat berupa sebatang pohon atau...
Nenek Pakande
(Cerita Rakyat Wajo, Sulawesi Selatan) Alkisah, ada dua orang anak laki-laki bersaudara berumur lima dan dua tahun. Mereka hanya tinggal dengan Sang ayah karena Sang ibu telah meninggal dunia ketika melahirkan anak bungsunya. Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari ayah kedua anak itu bekerja sebagai petani lahan kering. Sebelum matahari terbit dia pergi...