Letak dan Keadaan Alam Desa Jatibungur secara administratif berada dalam wilayah Kecamatan Darmaraja, Kabupaten Sumedang. Desa yang kemungkinan wilayahnya akan tergenang penuh dalam proyek pembangunan Waduk Jatigede ini secara geografis terbagi ke dalam dua dusun yang dipisahkan oleh jalan raya yang menuju Kecamatan Wado, yaitu: Dusun Jatisari yang...
Permainan Dentuman Lamban
Di daerah Abung Timur, Lampung Utara, terdapat sebuah permainan anak yang disebut dentuman lamban. Kapan dan dari mana permainan ini bermula sulit diketahui secara pasti. Namun, menurut informan permainan ini sudah dimainkan oleh anak-anak di sana sejak zaman penjajahan Belanda. Permainan dentuman lamban dapat dimainkan oleh anak-anak dan orang dewasa...
Cambay
Cambay adalah sebutan masyarakat Lampung Utara bagi sejenis tanaman merambat yang dapat mencapai panjang hingga 15 meter. Tanaman berakar tunggang ini memiliki batang berwarna cokelat kehijauan berbentuk bulat, dan beruas. Daunnya berbentuk jantung, berujung runcing dengan panjang antara 5-8 centimeter dan belas 2-5 centimeter. Bungannya berbentuk...
Permainan Pecey
Pecey adalah sebutan anak-anak di Desa Peraduan Waras, Lampung Utara, bagi benda yang dalam bahasa Indonesia berarti kelereng. Jadi, permainan pecey sama dengan bermain buah kelereng. Dalam permainan ini pecey yang dijadikan sebagai gacu akan dilontarkan ke dalam sebuah lingkaran yang di dalamnya terdapat pecey-pecey lain sebagai taruhannya. Permainan...
Museum Sandi
Museum Jamu Nyonya Meneer
Desa Leuwihideung
Letak dan Keadaan Alam Desa Leuwihideung secara administratif berada dalam wilayah Kecamatan Darmaraja, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, yang seluruh wilayahnya diperkirakan bakal tergenang dan menjadi bagian dari Waduk Jatigede. Secara geografis sebelah utara desa ini berbatasan dengan Desa Cibogo, selatan dengan Desa Sukamenak, timur dengan Desa...