Jawer Kotok
Kelurahan Cipadung
Kondisi Geografis Kelurahan Cipadung secara administratif termasuk dalam wilayah Kecamatan Cibiru, Kota Bandung dengan batas geografis: sebelah utara dengan Kelurahan Palasari, sebelah selatan dengan Kelurahan Cipadung Wetan (Kecamatan Panyileukan), sebelah barat dengan Kelurahan Palasari, dan sebelah timur berbatasan dengan Kelurahan Pasirbiru. Kelurahan...
Cola
Cola merupakan salah satu peralatan yang digunakan dalam proses rima atau pembabatan pepohonan guna membuka linko (ladang) pada masyarakat peladang di daerah Manggarai, Nusa Tenggara Timur. Cola adalah istilah setempat bagi sebuah benda yang dalam bahasa Indonesia disebut sebagai kapak. Adapun kegunaannya untuk menebang pepohonan besar yag sulit ditebas...
Kope
Kope adalah salah satu peralatan yang digunakan oleh masyarakat peladang di daerah Manggarai, Nusa Tenggara Timur, saat melakukan aktivitas rima dalam usaha pembukaan lingko (ladang). Kope atau parang dapat dibagi menjadi beberapa jenis menurut ukuran, bentuk, maupun kegunaannya. Untuk menebang pepohonan berukuran kecil sekaligus memapas cabang-cabangnya...