Tupoi

Tupoi adalah sebutan orang Lampung bagi penutup kepala yang bahannya dibuat dari anyaman rotan, pandan, bambu, atau kain yang agak tebal. Tupoi umum digunakan oleh para petani untuk menutupi kepala mereka dari sengatan sinar matahari saat bekerja di sawah atau ladang. Dan, karena ukurannya yang agak besar, kadang-kadang tupoi juga dapat berubah fungsi sebagai wadah untuk menampung buah-buahan yang baru dipetik.
Cara Pasang Tali Layangan agar Manteng di Udara
Topeng Monyet
Pijat Susu

Archive