Legenda Pulau Sikantan
(Cerita Rakyat Daerah Sumatera Utara) Alkisah, di daerah Labuhan Batu, Sumatera Utara, ada seorang janda tua yang tinggal dalam sebuah gubuk reot di tepi sebuah sungai. Dia hanya hidup bersama anak sematang wayangnya bernama Kantan. Untuk memenuhi kebutuhan hidup setiap hari mereka mencari kayu bakar di sekitar hutan. Hasilnya sebagian digunakan sendiri...